Pada minggu yang lalu tepatnya hari jum'at tanggal 8 oktober 2019, SMA Muhammadiyah Kutoarjo kedatangan tamu dari AMA Yogyakarta (Academy of Management Administration Yogyakarta) untuk bersosialisi kepada anak didik SMA Muhammadiyah Kutoarjo. Tak hanya itu saja, AMA Yogyakarta memperkenalkan kepada anak didik SMA Muhammadiyah Kutoarjo bahwa AMA Yogyakarta memiliki
bermacam jurusan pendidikan, tentang cara pendaftaran masuk
perkuliahan, menjelaskan jumlah biaya yang dibayar selama 3 tahun,
bahkan Beasiswa. Penjelasan yang disampaikan pada sosialisasi itu
semuanya komplit dan tersusun dengan rapi, para siswa-siswi antusias
mendengarkan apa yang disampaikan saat sosialisasi berlangsung.
Blog ini dibuat untuk menyampaikan informasi tentang kegiatan yang ada di SMA MUHAMMADIYAH KUTOARJO. Blog ini akan selalu UPDATE dan berkembang untuk selalu menginforamasikan kepada masyarakat se Indonesia.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN GERAKAN KEPANDUAN HIZBUL WATHAN SMA MUHAMMADIYAH KUTOARJO
Latihan Dasar Kepemimpinan Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan Qobilah SMA Muhammadiyah Kutoarjo Kutoarjo, 24 Oktober 2019 ...
-
SMA Muhammadiyah Kutoarjo Berkolaborasi dengan Digital Marketing Kutoarjo dalam Pengembangan Ekstrakurikuler Tahun ajaran baru 2023 SMA Muh...
-
Pada hari Jumat, 7 Januari 2022 siswa SMA Muhammadiyah Kutoarjo mulai melaksanakan ekstrakurikuler Hizbul Wathan. Cuaca hari ini sangat ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar